Thursday, April 12, 2007

Pengumuman Kelas X dan XI

Sehubungan dengan banyaknya waktu yang tersita untuk persiapan menghadapi UAN kelas XII, maka ulangan mata pelajaran TIK yang semula akan diadakan pada Hari/Tanggal : Sabtu/14 April 2007 ditiadakan. Sebagai bahan untuk nilai raport sisipan nanti diambil dari :
- Tugas
- Absensi
- Praktikum
- Sikap
Demikian harap maklum.


2 comments:

Anonymous said...

Heya i am for the first time here. I found this board and I find It truly useful & it helped
me out a lot. I hope to give something back and aid others like you aided me.


Feel free to visit my web-site; Replica Rolex Watches

Anonymous said...

Do you have any video of that? I'd want to find out more details.

Stop by my webpage; Replica Watches